Translate

Rabu, 02 Januari 2013

LDR (Long Distance Relationship)

LDR? Apa sih LDR itu? Iya bener!! Long Distance Relationship atau lebih dikenal dengan sebutan Pacaran Jarak Jauh.

Hari ini, gue akan bahas soal LDR (Long Distance Relationship). Kebanyakan orang yang gue survei melalui website, mereka bilang, LDR itu menyebalkan dan ga ada untungnya sama sekali. Begitulah komentar dari salah satu mahasiswa waktu gue ajak ngobrol mengenai hal ini.

Kepo atau Peduli?

KEPO.....?!? Yaa... “KEPO” itu kata-kata yang lagi booming banget dikalangan para pegandrung jejaring sosial. Awalnya gue nggak begitu paham kenapa bentar-bentar mereka menyebut itu, ternyata menurut para pengguna kata tersebut KEPO adalah Knowing Everything Particular Object. Sebenarnya yang dapat ditangkap dari pengertian tersebut adalah bentuk sebutan untuk seseorang yang tahu akan segalanya. Tapi kebanyakan orang mengartikannya sebagai bentuk ikut campur tangan seseorang yang terlalu berlebihan dan pengen tau banget tentang diri seseorang.



        Banyak sekali yang menganggap bahwa KEPO itu bentuk gangguan privasi terhadap apa yang mereka punya.

Mantan pacar jadi temen?


Mantan Pacar jadi temen? iya bener mantan itu ga "harus untuk dimusuhi", karena dia "dulu" pernah buat lo "bahagia", temenan aja bisa kan ? tanpa harus musuhan.

Kenangan

Kenangan...Banyak orang yang bilang kenangan itu menyakitkan. Tapi banyak juga yang bilang kenangan itu menyenangkan. Arti kenangan menurut gue adalah hal-hal besar atau kecil yang ditinggalkan oleh seseorang ketika ia pergi. Kenangan itu kadang dapat membuat senyum di bibir, kadang membuat sedih di wajah. Banyak yang bilang kenangan itu penyebab susah untuk move on. Tapi bagi gue kenangan itu nggak buruk-buruk banget. Tergantung kita yang menjadikan kenangan itu menyakitkan atau membahagiakan.


Suka, Sayang atau Cinta ?

Suka, sayang dan cinta itu beda tipis. Saking tipisnya kadang kita jadi bikin kesalahan yang berdampak besar untuk perasaan kita sendiri. Suka, sayang dan cinta juga bikin kita bingung, apalagi kalau kita lagi terjebak di antara dua orang, dan mulai bingung siapa yang harus di pertahanin.

Buat ngeyakinin perasaan lo, yuk liat perbedaan suka, sayang dan cinta.

#11911


Disini gue akan jelasin arti hastag #11911.

Langsung saja gue jelasin satu persatu.

Angka 1 adalah "A" huruf ke 1 dalam alfabet.
Angka 19 adalah "S" huruf ke 19 dalam alfabet.
Angka 11 adalah "K" huruf ke 11 dalam alfabet.

#11911 = #ASK

Apa arti #ASK?

Sebagian followers gue pasti udah pada tau artinya.





Ya, bener. Artinya adalah "Aku sayang kamu". Iya bener, "Aku sayang kamu" ... kamu yang lagi baca artikel ini ... #11911 ♥

Cukup sekian, gue ucapin terima kasih telah membaca artikel ini.

Tetap jaga senyum kamu.

#11911 ♥ 
 
artikel ini aku ambil dari http://omtwitt.blogspot.com/2012/12/11911
Keren kan?? ^^